-->

ADMINISTRASI DAN TAHAP-TAHAP ADMINISTRASI

Post a Comment

ADMINISTRASI ialah proses yang dilakukan untuk mencapai melakukan kerja sama.
Tahap-tahap administrasi.

1. perencanaan
perencanaan adalah sebuah patokan untuk mempermudah menejer agar tercapainya sebuah tujuan, membuat strategi untuk mencapai tujuan itu, dan mengembangkan rencana aktivitas kerja organisasi. Perencanaan merupakan proses terpenting dari semua fungsi manajemen karena tanpa perencanaan fungsi-fungsi lain pengorganisasian, pengarahan, dan pengontrolan tak akan dapat berjalan.

2.pelaksanaan
Pelaksanaan adalah suatu tindakan dari sebuah rencana yang sudah disusun secara matang dan terperinci,implementasi biasanya dilakukan secara perencanaan sudah di anggap siap.
Secara sederhana pelaksanaan bisa di artikan penerapan.

3.evaluasi
evaluasi adalah suatu proses untuk menyediakan informasi tentang sejauh mana suatu kegiatan tertentu telah dicapai, bagaimana perbedaan pencapaian itu dengan suatu standar tertentu untuk mengetahui apakah ada selisih di antara keduanya, serta bagaimana manfaat yang telah dikerjakan itu bila dibandingkan dengan harapan-harapan yang ingin diperoleh.

Related Posts

There is no other posts in this category.

Post a Comment

Subscribe Our Newsletter